- Source: Gunung Damavand
Gunung Damāvand (bahasa Persia: دماوند ) juga disebut Donbavand, adalah gunung berapi tidur dan puncak tertinggi di Iran. Gunung ini juga merupakan titik tertinggi di Timur Tengah dan gunung berapi tertinggi di Asia. Gunung Damavand terletak di tengah Pegunungan Alborz.
Damavand memiliki tempat khusus dalam mitologi dan cerita rakyat Persia.
Pranala luar
Damavand Climbing Tour Guide Diarsipkan 2008-01-11 di Wayback Machine.
Damavand Weather Forecast Diarsipkan 2008-09-05 di Wayback Machine.
Smithsonian Institution Global Volcanism Program: Damavand
Mount Damavand on TierraWiki.org Diarsipkan 2023-04-02 di Wayback Machine.
Summit Post: Damavand Diarsipkan 2019-01-07 di Wayback Machine.
Mount Damavand Climbing Tour Diarsipkan 2012-02-04 di Wayback Machine.
Informative 2007 trip report Diarsipkan 2017-08-19 di Wayback Machine.
Night-time panorama at The World at Night (TWAN) Diarsipkan 2011-07-16 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Gunung Damavand
- Alborz
- Geografi Iran
- Kilometer
- Provinsi Mazandaran
- Daftar gunung menurut ketinggian
- Daftar titik tertinggi di negara Asia
- Daftar gunung di dunia
- Iran
- Kashan
- List of places with columnar jointed volcanics
- List of mountain ranges in Asia
- List of mountain peaks by prominence
- List of highest points of Asian countries
- List of mountains by elevation
- List of motifs on banknotes
- List of elevation extremes by country