- Source: Gunung Tondano
Gunung Tondano adalah gunung yang terletak di Kota Tondano Sulawesi Utara Indonesia yang memiliki kawah dengan lebar 20 x 30 km yang terbentuk oleh letusan besar pada kala akhir Miosen atau awal Pliosen. Kerucut vulkanik, aliran obsidian, dan area geothermal diketahui terjadi di kaldera. Danau Tondano terletak di tepi timur kaldera.
Gunung Tondano memiliki beberapa gunung api somma yang terbentuk sepanjang tepian kaldera yaitu Soputan, Lokon-Empung, Mahawu, dan Sempu. Dalam wilayah kaldera Tondano juga terdapat kaldera Pangolombian berukuran 5 x 3.5 km yang terbentuk dari letusan gunung api somma.
Referensi
Lihat pula
Daftar gunung berapi di Indonesia
Kata Kunci Pencarian:
- Gunung Tondano
- Tondano (disambiguasi)
- Julung-julung Tondano
- Danau Tondano
- Gunung Lewotobi
- Gunung Rinjani
- Gunung Lawu
- Gunung Gede
- Gunung Semeru
- Daftar gunung di Indonesia menurut lokasi
- Mount Lokon
- Somma volcano
- List of volcanoes in Indonesia
- Permesta
- Volcanic crater lake
- Salas language
- Tomohon
- List of rodents
- List of languages by total number of speakers in Indonesia
- Rima Melati