- Source: Hematologi
Hematologi adalah cabang ilmu biologi kesehatan yang mempelajari darah dan organ pembentuk darah. Asal katanya dari bahasa Yunani haima artinya darah.
Cabang
Hematologi secara umum dibagi atas 3 bagian kecil menurut jenis dan grup sel darah yang dipelajari.
Sel darah merah
Anemia
Hemoglobinopati
Bank darah (sel darah merah dan plasma)
Sel darah putih
Leukemia
Neutropenia
Kelainan mieloproliferatif
Sindrom mielodisplasia
Limfoma dan penyakit limfoproliferatif
Multimieloma
Plasma darah dan pembekuan darah
Pendarahan dan kelainan pembekuan darah
Trombosis
Trombositopenia dan trombositosis
Pengujian
Pengujian yang umum dilakukan untuk menyelidiki masalah hematologi terdiri dari:
Hitung darah lengkap
Sediaan apus darah
Biopsi jaringan tulang
Pengobatan
Pengobatan terdiri dari:
Medikasi
Transfusi darah (untuk anemia)
Veneseksi (untuk hemokomatosis atau polisitemia)
Transplantasi jaringan tulang (untuk leukemia)
Kemoterapi (untuk leukemia)
Radioterapi (untuk leukemia)
Laboratorium
Hematologi dalam hasil laboratorium menunjukkan hasil uji terhadap sampel darah. Jenis pemeriksaan hematologi antara lain:
(Keterangan:nilai rujukan dapat berbeda-beda di setiap laboratorium)
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Hematologi
- Franz Ernst Christian Neumann
- I Made Bakta
- Nyoto Widyo Astoro
- Antony van Leeuwenhoek
- Anemia aplastik
- Levamisol
- Asam traneksamat
- Yuet Wai Kan
- Chen Zhu