- Source: Heraklion (unit regional)
Heraklion (bahasa Yunani: Περιφερειακή ενότητα Ηρακλείου) adalah salah satu dari empat unit regional yang ada di Kreta. Ibu kotanya adalah kota Heraklion.
Tokoh terkenal
El Greco (dalam bahasa Spanyol pertengahan arti nama panggilan ini adalah " Si Orang Yunani"), nama lengkapnya Doménicos Theotokópoulos (bahasa Yunani: Δομήνικος Θεοτοκόπουλος). (Lahir 1541 di Gazi, Heraklion dan meninggal 7 April 1614 di Toledo, Spanyol), adalah pelukis, pematung dan arsitek yang terkenal di dunia.
Nikos Kazantzakis, seorang penulis terkenal, lahir di desa Varvaro (kemudian berganti nama menjadi Mirtia pada tahun 1965). Mirtia termasuk di dalam unit kota madya Nikos Kazantzakis, nama unit kota madya ini diambil dari namanya.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Heraklion (unit regional)
- Minoa Pediada
- Kaloi Limenes
- Kreta
- Daftar kota di Yunani
- Region-region di Yunani
- Wuhan
- Bandar Udara Internasional Glasgow
- Heraklion (regional unit)
- Heraklion
- List of settlements in the Heraklion regional unit
- Hersonissos
- Lasithi
- Rodia, Heraklion
- Agia Varvara, Heraklion
- Dafnes
- Arcadia (regional unit)
- Matala, Crete