- Source: Hermann Gunkel
Hermann Gunkel (23 Mei 1862 – 11 Maret 1932), adalah seorang sarjana Perjanjian Lama dari Jerman dan pendiri kritik bentuk. Ia juga menjadi perwakilan terkemuka dari sekolah sejarah agama. Karya-karya utamanya meliputi Kitab Kejadian dan Mazmur, dan minat utamanya terfokus pada tradisi lisan di balik sumber-sumber tertulis dan dalam cerita rakyat.
Gunkel dilahirkan di Springe, Kerajaan Hanover, ayah dan kakeknya adalah pendeta Lutheran. Ia kuliah di Universitas Göttingen dan Universitas Giessen. Dia akhirnya mengajar di kedua universitas itu selain di Berlin dan Halle.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Hermann Gunkel
- Religionsgeschichtliche Schule
- Gunung Sinai dalam Alkitab
- Gerhard von Rad
- Sekolah Arkeologi Alkitab
- Gilgamesh
- Penghakiman Salomo
- Hermann Gunkel
- Gunkel
- Royal psalms
- Leviathan
- Hala-'l Badr
- Form criticism
- Judgement of Solomon
- Tradition history
- Sitz im Leben
- Lech-Lecha