- Source: Hubungan Mauritius dengan Tiongkok
Hubungan Tiongkok-Mauritius merujuk kepada hubungan bilateral antara negara pulau Republik Mauritius dan Republik Rakyat Tiongkok (RRT). Sejumlah signifikan populasi Mauritius keturunan Tionghoa, yang dikenal sebagai Tionghoa-Mauritius, datang ke pulau tersebut antara abad ke-17 dan ke-19. Hubunga diplomatik resmi antar dua negara tersebut didirikan pada 15 April 1972. Sejak saat itu, hubungan antar dua negara tersebut terjalin kuat dan tampak berkembang pesat. Presiden Tiongkok Hu Jintao mengunjungi Mauritius pada 16 Februari 2009.
Referensi
Pranala luar
Embassy of the People's Republic of China in Mauritius
Mauritius Embassy, Beijing
Kata Kunci Pencarian:
- Hubungan Mauritius dengan Tiongkok
- Tiongkok
- Hubungan Chad dengan Tiongkok
- Hubungan Swedia dengan Tiongkok
- Hubungan Pakistan dengan Tiongkok
- Hubungan Mongolia dengan Tiongkok
- Hubungan Etiopia dengan Tiongkok
- Hubungan Singapura dengan Tiongkok
- Hubungan Mesir dengan Tiongkok
- Hubungan Jibuti dengan Tiongkok