- Source: Jagjit Singh Aurora
Letnan Jendral Jagjit Singh Aurora (13 Februari 1916 – 3 Mei 2005) adalah komandan angkatan bersenjata India di front Timur Perang India-Pakistan 1971 yang menyebabkan didirikannya Bangladesh. Ia lahir di Kala Gujran Jhelum, Kemaharajaan Britania (kini di Pakistan) dan meninggal dunia di New Delhi, India.
Jagjit Singh Aurora lahir dalam keluarga beretnis Sikh.
Pranala luar
1971 war hero Lt General J S Aurora dead -Times of India article dated May 3, 2005
Kata Kunci Pencarian:
- Jagjit Singh Aurora
- Instrumen Penyerahan Diri Pakistan
- Akademi Militer India
- Perang Kemerdekaan Bangladesh
- Daftar penerima penghargaan Padma Bhushan (1970–79)
- Jagjit Singh Aurora
- A. A. K. Niazi
- Pakistani Instrument of Surrender
- Jagjit Singh (disambiguation)
- Aurora (disambiguation)
- Battle of Hilli
- Indo-Pakistani war of 1971
- Sam Manekshaw
- Bangladesh Liberation War
- Prisoners of war in the Indo-Pakistani war of 1971