- Source: Jalan Raya Nasional Jepang Rute 12
Jalan Raya Nasional Jepang Rute 12 adalah jalan raya nasional yang menghubungkan Sapporo dan Asahikawa di Prefektur Hokkaido, Jepang.
Data Rute
Panjang: 135,7 km (84,3 mi)
Awal: Chuo-ku, Sapporo, Sapporo (Berawal di awal dari Rute 36 dan Rute 230)
Akhir: Asahikawa, Hokkaido (Berakhir di awal dari Rute 39 dan Rute 40)
Kota Besar: Ebetsu, Iwamizawa, Takikawa, Fukagawa
Sejarah
1952-12-04 - Jalan raya nasional rute 12 kelas pertama (dari Sapporo sampai Asahikawa)
1965-04-01 - Jalan raya nasional rute 12 umum (dari Sapporo sampai Asahikawa)
Daerah Yang Dilewati
Subprefektur Ishikari
Sapporo - Ebetsu
Subprefektur Sorachi
Iwamizawa - Mikasa - Bibai - Naie - Sunagawa - Takikawa -Fukagawa
Subprefektur Kamikawa
Asahikawa
Terhubung dengan
Subprefektur Ishikari
Rute 36
Rute 230
Rute 5
Rute 275
Rute 274
Rute 337
Subprefektur Sorachi
Rute 234
Rute 38
Rute 451
Rute 233
Subprefektur Kamikawa
Rute 237
Rute 40
Rute 39
Referensi
浅井建爾 (2001-11-10). 道と路がわかる辞典 (edisi ke-初版). 日本実業出版社. ISBN 4-534-03315-X.
浅井建爾 (2015-10-10). 日本の道路がわかる辞典 (edisi ke-初版). 日本実業出版社. ISBN 978-4-534-05318-3.
「角川日本地名大辞典」編纂委員会 (1987). 角川日本地名大辞典 1 北海道 上巻. 角川書店. ISBN 4040010116.
佐藤健太郎 (2014-10-20). ふしぎな国道. 講談社現代新書. 講談社. ISBN 978-4-06-288282-8.
深川市 (1994), 新深川市史, 深川市
北海道道路史 (1990-06-01). Ⅲ路線史編. 北海道道路史調査会.
三浦 宏 (2006-03-31). 中央道路物語(上川道路・北見道路). 北海道道路史調査会.
美唄市 (1991), 美唄市百年史 通史編, 美唄市
Pranala luar
Pengembang Utama
[1]: Pengelola di kota Sapporo - kota Fukagawa.
[2]: Pengelola di Kota Asahikawa.
Kata Kunci Pencarian:
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 12
- Jalan Raya Nasional di Jepang
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 7
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 36
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 38
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 5
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 15
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 37
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 14
- Jalan Raya Nasional Jepang Rute 6
- Palu
- Malang