- Source: Kabupaten Lanny Jaya
Kabupaten Lanny Jaya adalah sebuah kabupaten di Provinsi Papua Pegunungan, Indonesia. Ibu kotanya adalah Distrik Tiom Kabupaten ini dibentuk pada tanggal 4 Januari 2008 berdasarkan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2008, bersama-sama dengan pembentukan 5 kabupaten lainnya di Papua. Peresmiannya dilakukan oleh Mendagri H. Mardiyanto pada tanggal 21 Juni 2008. Nama kabupaten ini berasal dari Suku Lani yang mendiami daerah ini. Pada pertengahan tahun 2024, jumlah penduduk Lanny Jaya sebanyak 203.524 jiwa.
Beberapa distrik di Lanny Jaya seperti Kuyawage rentan mengalami bencana kelaparan akibat cuaca embun beku yang menyebabkan gagal panen seperti yang pernah terjadi di tahun 2022. Lokasinya yang terisolir di pegunungan, minim infrastruktur dan rawan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) menyebabkan bantuan sulit dikirim.
Geografi
= Batas Wilayah
=Batas-batas wilayah Kabupaten Lanny Jaya adalah sebagai berikut;
Pemerintahan
= Bupati
=Berikut ini adalah Daftar Bupati Lanny Jaya dari masa ke masa.
= Dewan Perwakilan
=DPRD Lanny Jaya beranggotakan 25 orang yang dipilih melalui pemilihan umum setiap lima tahun sekali. Anggota DPRD Lanny Jaya yang sedang menjabat saat ini adalah hasil Pemilu 2019. Komposisi anggota DPRD Lanny Jaya periode 2019-2024 terdiri dari 13 partai politik dimana Partai Perindo dan Partai Demokrat adalah partai politik pemilik kursi terbanyak setelah masing-masing berhasil meraih 4 kursi.
= Distrik/Kecamatan
=Kabupaten Lanny Jaya terdiri atas 39 distrik, 1 kelurahan, dan 354 kampung dengan total luas 2.248,00 km² dan jumlah penduduk sebanyak 197.313 jiwa (2017). Kode Wilayah Kabupaten Lanny Jaya adalah 95.07.
Referensi
Pranala luar
Kata Kunci Pencarian:
- Kabupaten Lanny Jaya
- Kabupaten Puncak Jaya
- Melagi, Lanny Jaya
- Kuly Lanny, Lanny Jaya
- Wiringgambut, Lanny Jaya
- Melagineri, Lanny Jaya
- Kuyawage, Lanny Jaya
- Dimba, Lanny Jaya
- Daftar distrik, kelurahan, dan kampung di Kabupaten Lanny Jaya
- Niname, Lanny Jaya
- Lanny Jaya Regency
- Highland Papua
- Western New Guinea
- Jayawijaya Regency
- Noken system
- West Papua National Liberation Army
- 2024 Indonesian regional and municipal elections
- List of regencies and cities in Indonesia
- Armorial of Indonesia
- List of districts of Highland Papua