- Source: Kalipso
Kalipso (atau Calypso dalam bahasa Inggris) (; bahasa Yunani: Καλυψώ, translit. Kalypsō) adalah nimfa dalam mitologi Yunani, yang tinggal di pulau Ogigia, menurut Odyssey, ia menahan Odisseus selama tujuh tahun.
Secara etimologi nama Kalipso berasal dari καλύπτω (kalyptō), yang berarti "menutupi", "merahasiakan", "menyembunyikan", atau "menipu".
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Kalipso
- Ogigia
- Oscar Harris
- Ska
- Harry Belafonte
- Okeanid
- Daftar tokoh mitologi Yunani
- Tari Quadrille
- Hermes
- Gilgamesh
- Calypso
- Kalipso Chalkidou
- Marian Kociniak
- Harry Belafonte
- USS Heron (MHC-52)
- List of compositions by Karol Szymanowski
- Jameel Institute
- Center for Global Development
- Adek Drabiński
- Chargemaster