- Source: Kalle Koljonen
Kalle Koljonen (lahir 26 Februari 1994) adalah pemain bulu tangkis asal Finlandia. Pada tahun 2014, dia memenangkan medali perunggu pada Kejuaraan Beregu Putra Eropa di Basel. Dia memenangkan gelar pertamanya pada Hungaria Internasional 2015. Koljonen menjadi pemain bulu tangkis pertama dari negaranya yang mendapatkan medali pada Kejuaraan Eropa di tahun 2021.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Kalle Koljonen
- Odisha Terbuka 2022
- Finlandia pada Olimpiade Musim Panas 2020
- Alex Lanier
- Bulu tangkis tunggal putra pada Olimpiade Musim Panas 2024
- Abu Dhabi Masters 2023
- Sirkuit Kontinental BWF 2024
- Dmytro Zavadsky
- Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Campuran Eropa 2021
- Skuad Piala Sudirman 2021
- Kalle Koljonen
- Koljonen
- Badminton at the 2024 Summer Olympics – Men's singles
- Pongfinity
- Alex Lanier
- 2024 BWF Continental Circuit
- 2023 BWF World Championships – Men's singles
- 2024 BWF season
- Badminton at the 2020 Summer Olympics – Men's singles
- Finland at the 2024 Summer Olympics