- Source: Katedral Santa Sofia, Novgorod
Gereja Santa Sofia (Kebijaksanaan Allah yang Kudus) di Veliky Novgorod adalah gereja katedral Uskup Agung Novgorod dan gereja induk Eparki Novgorod.
Sejarah
Katedral batu berkubah lima setinggi 38 meter tersebut dibangun oleh Vladimir dari Novgorod antara 1045 dan 1050 untuk menggantikan katedral kayu yang juga dibangun oleh Uskup Yoakim orang Korsunia pada akhir abad kesembilan
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Katedral Santa Sofia, Novgorod
- Vladimir dari Novgorod
- Vseslav dari Polotsk
- Eparki Novgorod
- Ingegerd Olofsdotter dari Swedia
- Kyiv
- Milenium Rusia
- Rubel Rusia
- Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa