• Source: Kejuaraan Wanita AFF 2024
  • Piala Wanita AFF 2024 adalah edisi pertama Piala Wanita AFF, sebuah turnamen internasional tingkat bawah sepak bola wanita yang diselenggarakan oleh Federasi Sepak Bola ASEAN (AFF) untuk negara-negara yang tidak kuat di sepakbola wanita. Turnamen ini diadakan di Laos.
    Tiga tim teratas akan lolos ke turnamen tingkat tertinggi AFF yaitu Kejuaraan Wanita ASEAN 2025. Ini adalah pertama kalinya Kejuaraan Wanita ASEAN, yang sebelumnya dikenal sebagai Kejuaraan Wanita AFF, mengadakan turnamen kualifikasi.


    Negara-negara yang berpartisipasi


    Enam tim AFF dengan peringkat terendah dari Kejuaraan Wanita AFF 2022 memasuki turnamen final Piala Wanita AFF.


    Undian


    Pengundian Piala Wanita AFF 2024 dilaksanakan pada tanggal 19 Oktober 2024 di Vientiane, Laos. Tim-tim tersebut dialokasikan ke dalam tiga pot berdasarkan penampilan mereka di Kejuaraan Wanita AFF 2022. Tuan rumah Laos otomatis ditempatkan di posisi A1.


    Tempat




    Ofisial


    Ofisial berikut dipilih untuk kompetisi tersebut.
    Wasit

    Pansa Chaisanit
    Cha Min-ji
    Zainal Nurul Ain Izatty
    Asaka Koizumi
    Asisten Wasit

    Ha Ali Munirah
    Chanthavong Phutsavan
    Hinthong Supawan
    Unurjargal Battsetseg


    Babak grup



    Tiebreakers
    Pemeringkatan setiap grup ditentukan sebagai berikut:

    Jumlah poin lebih banyak yang diperoleh di semua pertandingan grup;
    Selisih gol di semua pertandingan grup;
    Jumlah gol yang dicetak lebih banyak di semua pertandingan grup;
    Poin disiplin yang lebih besar.
    Jika dua tim atau lebih mempunyai kedudukan yang sama berdasarkan empat kriteria di atas, tempat akan ditentukan sebagai berikut:

    Hasil pertandingan langsung antar tim yang bersangkutan;
    Adu penalti jika hanya kedua tim yang seri, dan mereka bertemu di babak terakhir grup;
    Pengundian oleh Panitia Pelaksana.
    Semua waktu adalah waktu lokal: (ICT) UTC+7.


    = Grup A

    =


    = Grup B

    =


    Sistem gugur




    = Semi-final

    =


    = Perebutan posisi ketiga

    =


    = Final

    =


    Pencetak gol


    Sebanyak 16 gol dicetak pada 9 pertandingan, dengan rata-rata 1,78 gol per pertandingan.
    3 gol

    2 gol

    1 gol


    Penghargaan




    Peringkat akhir




    References

Kata Kunci Pencarian: