- Source: Kepulauan Snares
Kepulauan Snares (bahasa Maori: Tini Heke; secara resmi Snares Islands / Tini Heke), atau secara umum dikenal sebagai The Snares, adalah sekelompok pulau-pulau tak berpenghuni yang terletak 200 km (120 mi) di selatan Pulau Selatan Selandia Baru, dan di barat daya bagian selatan Pulau Stewart. Kepulauan ini terdiri dari Pulau Timur Utara, Pulau Broughton dan Alert Stack yang lebih kecil, serta Kepulauan Rantai Barat 5 km (3,1 mi) di barat daya bagian selatannya. Secara keseluruhan, Kepulauan ini memiliki area daratan total yaitu 34 km2 (13 sq mi).
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Kepulauan Snares
- Penguin snares
- Clynotis knoxi
- Daftar spesies Salticidae (A–C)
- Penguin
- Eudyptula
- Penguin jambul-tegak
- Penguin berjambul
- Kipasan
- Penguin magellan
- List of political and geographic subdivisions by total area (all)
- List of archipelagos
- Alas Purwo National Park