- Source: Khulda
Khulda (bahasa Arab: خُلدة), juga Khuldeh, adalah sebuah desa Arab Palestina yang berjarak 12 kilometer (7,5 mi) dari selatan Ramla di Mandat Palestina. Dikenal sebagai Huldre oleh pasukan Salibis, desa tersebut juga disebutkan dalam dokumen-dokumen dari zaman Mamluk, Utsmaniyah dan kekuasaan Mandat atas Palestina. Pada perang 1948, desa tersebut dikosongkan sebagai bagian dari Operasi Nachshon dan kemudian dihancurkan. Kibbutz Israel Mishmar David didirikan pada tahun yang sama di atas lahan yang masuk desa tersebut.
Referensi
Daftar pustaka
Pranala luar
Welcome To Khulda
Khulda, Zochrot
Survey of Western Palestine, Map 16: IAA, Wikimedia commons
Khulda, from the Khalil Sakakini Cultural Center
Kata Kunci Pencarian:
- Khulda
- Subdistrik Akka, Mandat Palestina
- Ramla
- Deir Yassin
- Subdistrik Beisan, Mandat Palestina
- Subdistrik Beersheba, Mandat Palestina
- Suba, Yerusalem
- Al-Zahiriyya al-Tahta
- Daftar permukiman Arab yang dikosongkan semasa keluaran Palestina 1948
- Al-Husayniyya, Safad
- Khulda
- Operation Nachshon
- List of towns and villages depopulated during the 1947–1949 Palestine war
- Kassaman
- 1948 Arab–Israeli War
- Mishmar David
- Ramle Subdistrict, Mandatory Palestine
- Hulda, Israel
- Imwas
- Gaza Sanjak