- Source: Kiki Narendra
Kiki Narendra (lahir 28 Juni 1979) adalah pemeran dan musisi berkebangsaan Indonesia.
Kehidupan awal
Kiki merupakan anak dari Gregorius Pandu Setiawan, yang merupakan seorang psikiater dan Ingrid Cynthiani. Ia memiliki tiga saudara kandung.
= Pendidikan
=SMA Negeri 4 Surakarta
Universitas Merdeka Malang, S-1 Ilmu Komunikasi (lulus)
Karier
Kiki mengawali kariernya di dunia hiburan dengan mempelajari seni peran di pusat pembelajaran teater, yakni Teater Populer pada 2009.
Pada tahun 2012, Kiki memulai debutnya dalam berakting, yakni dengan membintangi film Hi5teria. Selain itu, pada tahun yang sama, Kiki juga terjun ke industri musik. Ia bergabung sebagai gitaris dalam grup musik Lucka yang mengusung genre rok.
Kiki pertama kali dinominasikan sebagai Pemeran Pendukung Pria Terbaik dalam Festival Film Indonesia di tahun 2020, untuk perannya sebagai Bambang di film Perempuan Tanah Jahanam (2019).
Filmografi
= Film
=TBA: To be announced
= Film pendek
== Serial web
=TBA: To be announced
= Serial televisi
== Serial audio
== Teater
=Sri the Musical (2023)
Narada VI (2023)
Ken Dedes Re-run (2023)
= Video klip
="Alibi Abadi" — Satu per Empat (2019)
"Fatalis" — Barasuara (2022)
"Cukup" — Ziva Magnolya (2023)
Penghargaan dan nominasi
Referensi
Pranala luar
(Indonesia) Filmografi untuk Kiki Narendra di filmindonesia.or.id
Kiki Narendra di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Kiki Narendra di Instagram
Kiki Narendra di Facebook
Kata Kunci Pencarian:
- Kiki Narendra
- Temurun
- Janji Darah
- Kereta Berdarah
- Pertaruhan the Series
- Suzzanna: Bernapas dalam Kubur
- Malam Pencabut Nyawa
- Berbalas Kejam
- Kabut Berduri
- 200 Pounds Beauty (film 2023)
- Goodbye, Farewell
- Innocent Vengeance
- Preman (film)
- Crazy Awesome Teachers
- Borderless Fog
- Joko Anwar's Nightmares and Daydreams
- Satan's Slaves 2: Communion
- Blood Curse (miniseries)
- Impetigore
- KKN di Desa Penari