- Source: Kobalt(II) hidroksida
Kobalt(II) hidroksida adalah senyawa kimia dengan rumus Co(OH)2. Senyawa ini memiliki dua jenis, yaitu jenis-α, α-Co(OH)2 dan jenis-β, β-Co(OH)2. Kobalt(II) hidroksida yang biasanya digunakan adalah jenis-β yang berwarna merah muda manakala jenis-α yang berwarna biru cenderung tidak stabil karena anion-anion lain yang hadir dalam struktur molekulnya.
Senyawa ini biasanya digunakan sebagai bahn pengering dalam cat. Selain itu, senyawa ini digunakan dalam produksi senyawa-senyawa kobalt lain.
Sintesis
Kobalt(II) hidroksida dapat diendapkan apabila direaksikan dengan semua jenis hidroksida logam alkali dicampurkan ke dalam larutan ion Co2+.
Co
2
+
+
2
NaOH
⟶
Co
(
OH
)
2
+
2
Na
+
{\displaystyle {\ce {Co^2+ + 2 NaOH -> Co(OH)2 + 2 Na^{+}}}}
Referensi
Pautan luar
Media tentang Cobalt(II) hydroxide di Wikimedia Commons