- Source: Komando Distrik Militer 1412
Komando Distrik Militer 1412/Keloka atau Kodim 1412/Keloka merupakan salah satu Komando Distrik Militer di jajaran Komando Resor Militer 143/Halu Oleo, dibawah Komando Daerah Militer XIV/Hasanuddin. Markas Kodim 1412/Keloka terletak, Di Jl. Pemuda No.100 Laloeha, Balandete, Kec. Kolaka, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara 93561, Indonesia .
Sejarah
Komando Distrik Militer (Kodim) 1412/Kolaka merupakan satuan kewilayahan yang berada dibawah Korem 143/Halu Oleo. Kodim 1412/Kolaka memiliki wilayah teritorial yang meliputi Kabupaten Kolaka, Kabupaten Kolaka Timur dan Kabupaten Kolaka Utara.
Markas Kodim 1412/Kolaka berada di Jalan Pemuda Nomor 100 Laloeha, Balandete, Kec. Kolaka, Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara.
Satuan
Koramil 1412-01/Tirawuta
Koramil 1412-02/Wundulako
Koramil 1413-03/Lasusua
Koramil 1412-04/Kolaka
Koramil 1412-05/Pakue
Koramil 1412-06/Mowewe
Koramil 1412-07/Watubangga
Komandan
Mayor Inf.Abd.Muluq Tawang (1963-1966)
Letkol Inf.Muharram Jaya (1966-1971)
Letkol Inf.Muh Amin (1971-1975)
Letkol Inf.Muh.Amin (1975-1979)
Letkol Inf.Marten Taulangi (1979-1983)
Letkol Inf.Abdul Halim Malhap (1983-1987)
Letkol Inf.Mardyanto (1987-1988) ⭐⭐
Letkol Art.Basoeki Soewardi (1988-1992)
Letkol Inf.Abdul Rahim (1992-1996)
Letkol Kav.Entom Rudi Suparman (1996-2000)
Letkol Inf.Rudi Polandi (2000-2002)
Letkol Inf.Bayu Najib (2002-2005)
Letkol Inf.Gregorius Suharso (2005-2008) ⭐
Letkol Inf.Edi Suroso (2008-2010)
Letkol Inf. Drs.Alamsyah (2010-2012)
Letkol Inf.Yohanes Krisnajaya Syaiban (2012-2013)
Letkol Inf.Febriel Buyung Sikumbang (2013-2014) ⭐
Letkol Inf.Hartono ⭐ (2014-2015)
Letkol Czi.Cosmas Manungkalo Dangga (2015-2016)
Letkol Inf.Seniman Zega (2016-2019)
Letkol Kav.Amran Wahid (2019-2020)
Letkol Inf.Risa WP. Setyawan (2020-2022)
Letkol Inf.Paruhum Siregar (2022-2023)
Letkol Inf.Syafruddin Mutasidasi (2023-Sekarang)
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Komando Distrik Militer
- Komando Distrik Militer 1412
- Komando Distrik Militer 1403
- Komando Distrik Militer 1426
- Komando Distrik Militer 1404
- Komando Distrik Militer 1421
- Komando Distrik Militer 1425
- Komando Distrik Militer 1407
- Komando Distrik Militer 1410
- Komando Distrik Militer 1415