- Source: Komisi Pengawas Nasional
Komisi Pengawas Nasional Republik Rakyat Tiongkok adalah lembaga anti-korupsi tertinggi di Republik Rakyat Tiongkok yang memiliki peringkat administrasi setara dengan Mahkamah Agung Rakyat dan Kejaksaan Agung Rakyat. Operasinya digabung dengan Komisi Pusat Inspeksi Disiplin dari Partai Komunis Tiongkok.
Komisi Pengawasan Nasional dibentuk dalam sesi pertama Kongres Rakyat Nasional ke-13 pada 2018. Komisi ini terdiri dari direktur yang ditunjuk oleh Kongres Rakyat Nasional, wakil direktur dan anggota biasa, yang dilantik pada 23 Maret 2018.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Komisi Pengawas Nasional
- Komisi Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
- Komisi Kepolisian Nasional
- Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia
- Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia
- Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
- Komisi Yudisial Republik Indonesia
- Komisi VI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
- Komisi Nasional Hak Asasi Manusia
- Nusron Wahid
- Non-structural institution