- Source: Konstituensi Perwakilan Kelompok Marine Parade
Konstituensi Perwakilan Kelompok Marine Parade (bahasa Inggris: Marine Parade Group Representation Constituency) adalah sebuah konstituensi perwakilan kelompok (GRC) beranggotakan lima orang yang berlokasi di daerah tengah, timur dan timur-laut Singapura. Daerah pemilihan ini terdiri dari bagian Bedok, Chai Chee, Geylang, Kaki Bukit, Kallang, Kembangan, Marine Parade, Mountbatten, Ubi, Serangoon dan Hougang. Ada lima divisi di GRC ini: Marine Parade, Geylang Serai, Braddell Heights, Joo Chiat dan Kembangan-Chai Chee yang dikelola oleh Dewan Perkotaan Marine Parade (Marine Parade Town Council). Anggota parlemen saat ini adalah Seah Kian Peng, Mohd Fahmi Aliman, Edwin Tong, dan Tan See Leng dari Partai Tindakan Rakyat (PAP).
Anggota Parlemen
Hasil pemilihan
Catatan : Departemen Pemilihan Umum Singapura tidak memasukkan suara yang ditolak untuk penghitungan perolehan suara kandidat. Dengan demikian, total perolehan suara seluruh kandidat adalah 100%.
= Pemilihan pada 2020-an
=-->
-->
= Pemilihan pada 2010-an
=-->
= Pemilihan pada 2000-an
== Pemilihan pada 1990-an
== Pemilihan pada 1980-an
=Referensi
2020 General Election's result
2011 General Election's result
2006 General Election's result
2001 General Election's result
1997 General Election's result
1992 By-Election's result
1991 General Election's result
1988 General Election's result
Kata Kunci Pencarian:
- Konstituensi Perwakilan Kelompok Marine Parade
- Tan Chuan-Jin
- Perdana Menteri Singapura
- Sengkang, Singapura
- Mumbai
- Daftar Perdana Menteri Singapura