La Luna Sangre (Spanyol: untuk Bulan Merah Darah) adalah sinetron Filipina tahun 2017 bertema drama fantasi yang disutradai oleh Cathy Garcia-Molina, dibintangi oleh Angel Locsin, Richard Gutierrez, Kathryn Bernardo dan Daniel Padilla, Drama ini tayang di ABS-CBN dan The Filipino Channel di seluruh dunia mulai tanggal 19 Juni 2017, menggantikanMy Dear Heart.
Alur
Ada sebuah kepercayaan bahwa "Anak dari seorang vampir terkuat dan serigala terpilih akan mengakhiri kejahatan vampir imprint dengan kutukan." Telah menjalani hidup mereka sebagai manusia biasa, Mateo (John Lloyd Cruz) dan Lia (Angel Locsin) tak menyangka kepercayaan tersebut akan memburu mereka. Ketika Sandrino (Richard Gutierrez) tiba-tiba muncul untuk membunuh mereka dan anak mereka, Malia (Kathryn Bernardo), yang dipercaya adalah yang terpilih, Mateo dan Lia melakukan segala cara untuk melindungi Malia meskipun mereka telah kehilangan kekuatan mereka. Namun pada akhirnya, kejahatan menang dan Malia sebatang kara dibawah asuhan para vampir dan serigara. Berharap dia benar-benar yang terpilih untuk melindungi mereka dari vampir dan serigala dari peril, mereka meletakkan harapan padanya. Namun, mereka mulai menyangsikan Malia ketika dia gagal menunjukkan kekutannya di usia 21 – sebuah perubahaan yang membuktikan bahwa dia adalah yang terpilih. Karena malu, Malia memilih untuk lari dari tanggung jawab dan dengan nekat menjalani hidup sebagai manusia biasa. Saat itulah dia bertemu Tristan (Daniel Padilla), pemuda yang mengejar vampir pembunuh ayahnya. Mereka pun kian dekat, apakah Malia akan menjadi kunci keadilan yang diperjuangkan oleh Tristan? Akankah Malia kembali kepada dunianya semula dan menjalani takdirnya untuk mengakhiri hidup Sandrino? Bagaimana kepercayaan itu akan mempengaruhi hubungan Malia dan Tristan?
Pemeran
= Peran utama
=
Angel Locsin as Lia Ortega-Rodriguez/Jacintha Magsaysay
Kathryn Bernardo sebagai Malia O. Rodriguez/Emilio "Miyo" Alcantara/Toni
Daniel Padilla sebagai Tristan S. Toralba
Richard Gutierrez sebagai Sandrino "Supremo" M. Villalobo/Gilbert Imperial
= Pemeran pendamping
=
Joross Gamboa sebagai Varisto
Bryan Santos as Gael
Randy Santiago sebagai Doc
Sue Ramirez sebagai Catlea
Ina Raymundo sebagai Verushka
Gelli de Belen sebagai Betty
Tony Labrusca sebagai Jake
Victor Neri sebagai Frederick
Nikki Valdez
Michael Agassi
= Partisipasi khusus
=
John Lloyd Cruz as Mateo Rodriguez
Latar belakang
La Luna Sangre pertama kali diumumkan pada bulan November 2016. After releasing another teaser trailer on late March 2017, sementara trailernya dirilis 6 Juni 2017.
Referensi