- Source: Laporan Fowler
Laporan Fowler, dirilis pada 14 Maret 2000, adalah sebuah laporan Perserikatan Bangsa-Bangsa yang merinci bahwa berbagai perusahaan, pemerintahan di Afrika dan eropa, termasuk Angola dan sayap politik UNITA, melanggar Protokol Lusaka dan sanksi PBB. Robert Fowler, duta besar Kanada untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa, memimpin komisi yang menyusun laporan ini yang berhasil mendapat perhatian internaisonal dengan menggarisbawahi hubungan kuat antara perdagangan gelap intan dan konflik dunia ketiga.
Lihat pula
Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa 864
Catatan kaki
Pranala luar
Conflict Diamonds: Sanctions and War at United Nations
Kata Kunci Pencarian:
- Laporan Fowler
- Skema Sertifikasi Proses Kimberley
- Hong Kong
- Berita
- The Letter Black
- World Book Encyclopedia
- Skizofrenia
- Miguel Ángel Félix Gallardo
- Babak grup Liga Champions UEFA 2006–2007
- Spurdog jepang
- List of ethnic slurs