- Source: Lorang, Aru Tengah, Kepulauan Aru
Lorang atau Loran adalah salah satu desa yang terdapat di Kecamatan aru" target="_blank">Aru Tengah, Kabupaten Kepulauan aru" target="_blank">Aru, Provinsi Maluku, Indonesia. Desa Lorang terletak di pesisir Pulau Maekor. Desa Lorang hanya dapat ditempuh melalui jalur laut.
Fasilitas
Desa Lorang memiliki satu sekolah dasar swasta bernama SD Kristen Lorang. Desa ini juga memiliki satu puskesmas dan satu posyandu. Seperti desa-desa di sekitarnya, Desa Lorang belum dialiri listrik PLN, sehingga penduduk menggunakan generator dan panel surya. Lokasi ini juga belum memiliki jaringan telekomunikasi sama sekali.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Kabupaten Kepulauan Aru
- Lorang, Aru Tengah, Kepulauan Aru
- Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Kepulauan Aru
- Aru Tengah, Kepulauan Aru
- Rumpun bahasa Aru
- Benjina, Aru Tengah, Kepulauan Aru
- Bahasa Lorang
- Daftar kecamatan, kelurahan, dan desa di Maluku
- Orang Maluku
- Bahasa Barakai
- Aru Islands Regency
- List of districts of Maluku
- List of languages by total number of speakers in Indonesia
- Malay trade and creole languages
- Orang Pulo language
- Wawonii language
- Jambi Malay