Hasil Pencarian:
Artikel: Men of Boys Town
Baca di Wikipedia
Men of
Boys Town adalah sebuah film drama Amerika Serikat tahun 1941 garapan Norman Taurog dan ditulis oleh James Kevin McGuinness. Film tersebut adalah sekuel dari film tahun 1938
Boys Town. Film tersebut menampilkan Spencer Tracy, Mickey Rooney, Bobs Watson, Larry Nunn, Darryl Hickman dan Henry O'Neill. Film tersebut dirilis pada 11 April 1941, oleh Metro-Goldwyn-Mayer.
Referensi
Pranala luar
Men of
Boys Town di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Templat:1940s-drama-film-stub
men of boys town