- Source: Mu Leonis
Mu Leonis (μ Leo / μ Leonis) adalah salah satu bintang di rasi Leo. Mu Leonis adalah bintang kelas K3 dan bermagnitudo 4.1. Bintang ini berada pada jarak 133 tahun cahaya dari Bumi.
Etimologi
Bintang ini memiliki nama tradisional Rasalas (Ras Elased Borealis) dan Alshemali, berasal dari kalimat Ras al Asad al Shamaliyy, bahasa Arab رأس الأسد الشمالي ra’s al-’asad aš-šamālī "kepala sang singa di sebelah utara". Nama lainnya untuk bintang ini adalah:
Selain rasi Leo, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi atau asterisma berikut:
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Mu Leonis
- Mu Leonis b
- Daftar planet luar surya yang ditemukan pada tahun 2014
- Daftar eksoplanet
- Daftar planet luar surya yang ditemukan pada tahun 2000–2009
- Daftar sistem multiplanet
- Mu Leonis
- Regulus
- Leo (constellation)
- Gamma Leonis
- Radon–Nikodym theorem
- List of exoplanets discovered in 2014
- Absolute continuity
- Total variation
- Meanings of minor-planet names: 8001–9000
- Robert Loggia