- Source: Museum Stedelijk Amsterdam
Museum Stedelijk Amsterdam adalah sebuah museum untuk seni modern, seni kontemporer, dan desain yang berlokasi di Amsterdam, Belanda.
Bangunan abad ke-19 dirancang oleh Adriaan Willem Weissman dengan pintu masuk saat ini dirancang oleh Arsitek Benthem Crouwel. Terletak di Museum Square di Amsterdam Selatan, yang dekat dengan Museum Van Gogh, Rijksmuseum, dan Concertgebouw. Pada tahun 2015, museum ini dikunjungi 675.000 pengunjung.
Referensi
Pranala luar
Situs resmi
Stedelijk Museum Bureau Amsterdam, project space of Stedelijk Museum Amsterdam
Kata Kunci Pencarian:
- Museum Stedelijk Amsterdam
- Amsterdam
- Rijksmuseum
- Museum Van Gogh
- Museumplein
- EYE Film Institute Belanda
- Niels Shoe Meulman
- Agus Djaya
- Carol Wainio
- Tengkorak Sebuah Kerangka dengan Rokok yang Menyala
- Stedelijk Museum Amsterdam
- Stedelijk Museum Bureau Amsterdam
- List of museums in Amsterdam
- Van Gogh Museum
- Stedelijk Museum (disambiguation)
- Stedelijk Museum Kampen
- Amsterdam School
- Rijksmuseum
- Amsterdam
- Museumkaart