- Source: Nu Aquarii
Nu Aquarii (ν Aqr / ν Aquarii) merupakan salah satu bintang pada rasi Aquarius. Nu Aquarii adalah bintang yang berwarna kuning dan berukuran raksasa (yellow G-type giant) dan bermagnitudo 4.50. Bintang ini berjarak 164 tahun cahaya dari Bumi
Etimologi
Bintang ini memiliki nama tradisional Albulaan (sama dengan μ Aqr). Nama ini berasal dari bahasa Arab al-bulaān yang berarti "dua burung layang-layang". Nama lain dari para astronom terdahulu adalah:
Selain rasi Aquarius, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi atau asterisma berikut:
Lokasi
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Nu Aquarii
- Mu Aquarii
- Epsilon Aquarii
- Daftar artis metal alternatif
- Daftar bintang di rasi bintang Akuarius
- Nu Aquarii
- Saturn Nebula
- Epsilon Aquarii
- Aquarius (constellation)
- Xi Aquarii
- Mu Aquarii
- Asterism (astronomy)
- List of star systems within 250–300 light-years
- Pisces–Eridanus stellar stream
- Sigma Aquarii