- Source: Penyematan nama
Penyematan nama (bahasa Inggris: Namesake) adalah seseorang yang dinamai dengan nama orang lain. Penyematan nama juga merujuk kepada suatu hal, seperti perusahaan, tempat, kapal, bangunan, atau konsep, yang mengambil nama dari nama orang.
Pada umumnya, penerima kedua dari nama tersebut, yang dicantumkan pada bagian pertama, dikatakan sebagai namesake pertama. Namun, pencantumannya dapat berada di arah berlawanan, dengan penyematan nama merujuk kepada pemegang asli nama tersebut (eponim).
Kata tersebut mula-mula tercatat pada pertengahan abad ketujuh belas, diyakini datang dari frase "untuk penyematan nama[ku/nya]" (bahasa Inggris: "for [the, my, his, her] name's sake").
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Penyematan nama
- Sehidup Semati
- Nama haji
- Daftar fam Maluku
- Hari Raya Nama Tersuci Yesus
- Samudra Hindia
- Masjid KH Robbach Ma'sum
- Cemoro Lawang
- Letusan Gunung Vesuvius 79
- Suku Sebyar