- Source: Perang Kemerdekaan Eritrea
Perang Kemerdekaan Eritrea (1 September 1961 – 29 Mei 1991) adalah konflik yang terjadi antara pemerintah Ethiopia dengan gerakan separatis Eritrea, keduanya terjadi sebelum dan selama Perang Saudara Ethiopia.
Perang ini berlangsung selama 30 tahun hingga 1991 ketika Front Pembebasan Rakyat Eritrea mengalahkan tentara Ethiopia di Eritrea dan menguasainya. Pada April 1993 dalam referendum yang didukung Ethiopia, penduduk Eritrea memilih merdeka. Pengakuan kemerdekaan Eritrea diikuti pada tahun yang sama.
Referensi
Pranala luar
Country proBerkas: Eritrea BBC 4 November 2005
Ethiopia Eritrea Independence War 1961-1993 Diarsipkan 2011-01-13 di Wayback Machine.
Eritrean War for Independence
Kata Kunci Pencarian:
- Perang Kemerdekaan Eritrea
- Eritrea
- Daftar perang kemerdekaan
- Jalur kereta api Eritrea
- Perang Etiopia-Eritrea
- Lambang Eritrea
- Asmara, Eritrea
- Perang Palestina 1948
- Federasi Etiopia dan Eritrea
- Perang Dingin
- Sayidiman Suryohadiprojo