- Source: Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia
Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia, disingkat (PTMSI) adalah organisasi yang mengatur kegiatan olahraga tenis meja, di Indonesia organisasi tenis meja didirikan pada 1939 dengan nama "Persatuan Ping Pong Seluruh Indonesia" (PPPSI). Kemudian pada 1958, PPPSI diganti menjadi "Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia" (PTMSI). Polemik muncul mengenai penamaan Pengurus Besar disingkat (PB) dan Pengurus Pusat disingkat (PP) karena terbitnya dua kepengurusan di tingkat pusat, PB PTMSI diketuakan oleh Ir. Peter Layardi Lay sedangkan PP PTMSI diketuakan oleh Komjen. Pol. (Purn.) Drs. Oegroseno, S.H.
Organisasi
= Ketua Umum PB PTMSI
=Masa Jabatan Ketua Umum PB PTMSI adalah 4 tahun dan dapat dipilih satu kali saja, PB PTMSI melaksanaakan sistem keolahragaan Nasional seperti Pekan Olahraga Nasional (PON), Perhelatan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov), Pekan Olahraga Pelajar (POPDA) dan (POPNAS), Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN), dan lain-lain.
Berikut adalah daftar Ketua Umum:
= Ketua Umum PP PTMSI
=Masa Jabatan Ketua Umum PP PTMSI adalah 4 tahun dan dapat dipilih satu kali saja. PP PTMSI melaksanakan keikutsertaan Indonesia dalam pekan olahraga internasional seperti Olimpiade, Asian Games, SEA Games, dan lain-lain.
Berikut adalah daftar Ketua Umum:
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Tenis meja
- Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia
- Abdul Wahid (politikus)
- Komite Olahraga Nasional Indonesia
- Bintang Puspayoga
- Tenis meja pada Pekan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan 2022
- Aria Bima (politikus)
- Rossy Pratiwi Dipoyanti
- Tenis meja pada Pekan Olahraga Nasional 2016
- Komite Olimpiade Indonesia