• Source: Pulau Nuhaote
  • Pulau Nuhaote (Padoe: Nuha Oté, transliterasi: pulau kecil) adalah nama sebuah pulau kecil yang berada di Danau Towuti dan secara administratif masuk pada wilayah Desa Mahalona, Kecamatan Towuti, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Indonesia. Secara astronomis, pulau ini terletak di titik koordinat 2°39′21.320″LS,121°39′44.860″BT.


    Referensi




    Pranala luar


    Data Pulau Nuhaote dari Badan Informasi Geospasial (Indonesia)

Kata Kunci Pencarian: