- Source: Putri Pariwisata Sumatera Utara
Putri Pariwisata Sumatera Utara merupakan kontes kecantikan berskala regional yang bertujuan memilih delegasi provinsi Sumatera Utara pada Putri Pariwisata Indonesia. Terhitung sejak keikutsertaan edisi 2008, Sumatera Utara belum pernah memenangkan Putri Pariwisata Indonesia. Prestasi tertinggi Putri Pariwisata Sumatera Utara yakni Runner-up 3, yang diraih oleh Dani Wulandari Lauce (2015).
Pemegang titel saat ini adalah Rindy Aulia Utami Manurung dari Kota Medan.
Pemenang
Berikut adalah pemegang titel Putri Pariwisata Sumatera Utara sejak tahun 2008.
Keterangan warna
Trivia
Eva Septriani Sianipar (2011), berkompetisi pada Puteri Indonesia 2012-2013 , namun belum meraih posisi, serta penghargaan khusus Puteri Indonesia Intelegensia 2.
Ofalyn Octarya Sitepu (2012), mewakili Indonesia pada kontes Miss Tourism International 2012 di Kuala Lumpur, Malaysia, namun belum meraih posisi, dan penghargaan khusus Miss Crowning Glory. Ofalyn merupakan pemenang kontes Jaka Dara Kota Medan 2010 di Propinsi Sumatera Utara.
Tengku Nuranasmita Nasmit (2013), merupakan pemenang kontes Duta Wisata Indonesia 2011.
Dani Wulandari Lauce (2015), mewakili Indonesia pada kontes Miss Intercontinental 2016 di Kolombo, Sri Lanka, namun belum meraih posisi, serta penghargaan khusus Best National Costume dan Best Evening Gown.
Putri Dessy Natalia Siburian (2016), mewakili Indonesia pada kontes Miss Asia Friendship 2017 di Hanoi, Vietnam, namun belum meraih posisi, serta penghargaan khusus Best National Costume.
Referensi
Pranala Luar
(Indonesia) Situs web resmi Putri Pariwisata Indonesia
Putri Pariwisata Sumatera Utara di Instagram
Kata Kunci Pencarian:
- Sumatera Utara
- Putri Pariwisata Sumatera Utara
- Putri Pariwisata Indonesia 2024
- Putri Pariwisata Indonesia 2023
- Dani Wulandari
- Sumatera Selatan
- Putri Pariwisata Indonesia
- Sumatera Utara pada Kontes Peragaan Busana Internasional
- TVRI Sumatera Utara
- Daftar tokoh Sumatera Utara
- Puteri Indonesia 2024
- Puteri Indonesia
- Rumah Panggung Betawi
- Puteri Indonesia 2019
- Puteri Indonesia 2010
- Hinduism in Indonesia
- List of colonial buildings in Medan
- 2016 in Indonesia