- Source: Richard Corliss
Richard Nelson Corliss (6 Maret 1944 – 23 April 2015) adalah seorang kritikus film dan penyunting majalah untuk Time. Sebagai penerbit, ia biasanya berfokus pada film-film, dengan artikel-artikel khusus tentang subyek-subyek lainnya.
Ia adalah mantan kepala penyunting Film Comment dan pengarang tiga buku, yang meliputi Talking Pictures, yang, bersama dengan publikasi lainnya, membawa perhatian terhadap penulis naskah tersebut, karena bertentangan dengan sutradaranya.
Daftar pustaka
= Buku
=Corliss, Richard (1974). Talking pictures : screenwriters in the American cinema, 1927-1973. Woodstock, N.Y.: Overlook Press.
Greta Garbo (1974)
Lolita (1995)
= Artikel
=Corliss, Richard (April 20, 2015). "Date with an android : two guys and a robot square off in Alex Garland's Ex Machina". The Culture. Reviews. Time (edisi ke-South Pacific). 185 (14): 45.
Referensi
Pranala luar
Richard Corliss di IMDb (dalam bahasa Inggris)
In Memoriam – Time Magazine
Biography – from Allmovie
Corliss's Top Ten Picks Diarsipkan 2005-10-29 di Wayback Machine. – a yearly breakdown of Corliss's favorite movies.
Top 100 Movies Ever Diarsipkan 2010-03-12 di Wayback Machine. – Corliss and fellow Time critic Richard Schickel's list of the greatest movies ever made
Richard Corliss, 1944-2015: Everywhere At Once by Matt Zoller Seitz, Editor-in-Chief, RogerEbert.com
Kata Kunci Pencarian:
- Richard Corliss
- Time's All-Time 100 Movies
- Talk to Her
- Do Thi Hai Yen
- Abrar Alvi
- Miller's Crossing
- Joko Anwar
- Hope and Glory (film)
- Michael Kahn
- The Mountain Woman
- Richard Corliss
- Corliss
- Time's All-Time 100 Movies
- A Kiss for Corliss
- Miller's Crossing
- Richard III (1995 film)
- A. R. Rahman
- Lolita
- School Girl (film)
- Film Comment
No More Posts Available.
No more pages to load.