- Source: Rumpun bahasa Kush
Rumpun bahasa Kush merupakan cabang dari rumpun bahasa Afro-Asia yang digunakan di wilayah Tanduk Afrika, Tanzania, Kenya, Sudan, dan Mesir. Nama Kush diambil dari nama karakter injili Kush, yang dianggap sebagai leluhur dari para penutur bahasa-bahasa dalam rumpun bahasa ini (dalam karya al-Mas'udi, ''Padang Rumput Emas''). Bahasa
Oromo adalah bahasa yang paling banyak digunakan, lebih kurang 35 juta penutur. bahasa lainnya yang digunakan oleh lebih dari 1 juta penutur adalah bahasa Hadia (1,6 penutur), bahasa Kambata (1,4 penutur), dan bahasa Afar (1,5 juta penutur). Selain itu, bahasa Somali, Beja, Agaw, Saho dan Sidamo juga banyak digunakan.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Rumpun bahasa Kush
- Rumpun bahasa
- Rumpun bahasa Afro-Asia
- Kush
- Bahasa-bahasa di Afrika
- Rumpun bahasa Nuristan
- Bahasa Sanskerta
- Rumpun bahasa Iran Timur
- Rumpun bahasa Dardik
- Nubia Hilir