- Source: Sergey Gritsevets
Sergey Ivanovich Gritsevets (bahasa Belarus: Сяргей Іванавіч Грыцавец, bahasa Rusia: Серге́й Иванович Грицевец; 19 Juli 1909 – 16 September 1939) adalah seorang mayor dan pilot Uni Soviet yang dua kali meraih gelar Pahlawan Uni Soviet.
Biografi
Sergey Gritsevets lahir pada 1909 di Barautsy, Kegubernuran Minsk (sekarang Wilayah Brest, Belarus) dalam sebuah keluarga petani berdarah Belarusia. Pada 1931, Gritsevets masuk tentara, dimana ia merampungkan pelatihan pilot di sekolah militer Orenburg pada 1932 dan kemudian pelatihan pertempuran udara pada 1936 di sekolah pilot di Odessa. Pada musim semi 1938, Gritsevets datang ke Tiongkok, dimana ia terlibat dalam pertempuran melawan pasukan Jepang yang menyerang Wuhan dan diketahui melakukan melakukan dua atau tiga serangan dalam pertempuran udara 3 menit dimana sebanyak 21 pesawat Jepang dijatuhkan. Gritsevets menerbangkan biplane Polikarpov I-15 atau monoplane I-16.
Referensi
Pranala luar
(Rusia) Sergey Gritsevets - at the website dedicated to Heroes of the Soviet Union and Russia
(Rusia) Biography
Kata Kunci Pencarian:
- Sergey Gritsevets
- Grigory Kravchenko
- Pahlawan Uni Soviet
- Daftar Pahlawan Uni Soviet (G)
- Sergey Gritsevets
- List of Russian people
- Kurgan Oblast
- List of accidents and incidents involving military aircraft (1935–1939)
- Grigory Kravchenko
- List of Russian aviators
- List of Heroes of the Soviet Union (G)
- Hero of the Soviet Union
- Pavel Vlasov
- List of twice Heroes of the Soviet Union