- Source: Shahtoosh
Shahtoosh (juga ditulis shahtush, sebuah kata Persia yang memiliki arti "raja wol murni") adalah nama yang diberikan untuk sebuah jenis syal khusus, yang dibuat dari rambut antelop Tibet (chiru), oleh pengrajin dan wanita dari Kashmir, Utara India. Syal Shahtoosh sekarang merupakan barang yang dilarang dan penjualannya dicap ilegal di sebagain besar negara karena Chiru adalah seekor spesies terancam menurut CITES. Namun, pembuatan syal Shahtoosh berlanjut secara rahasia di Kashmir karena permintaan tinggi dari para pembeli Barat. Perkiraan harga pasar dari satu syal Shahtoosh di pasar barat adalah sekitar $5000–6000.
Referensi
Pranala luar
US Fish and Wildlife Identification Guidelines for Shatoosh and Pashmina Diarsipkan 2016-03-04 di Wayback Machine.
Endangered Species Handbook | Tibetan Antelope
U.S. Proposes to List Tibetan Antelope as Endangered Diarsipkan 2016-03-03 di Wayback Machine.
Washington Times | Kashmir rethinks shahtoosh ban
Shahtoosh: Can the prized industry be revived again?, IANS New Delhi/Srinagar, April 10, 2012, India Today
Kata Kunci Pencarian:
- Shahtoosh
- Nathu La
- Shahtoosh
- Tibetan antelope
- Kashmir shawl
- Vicuña wool
- Pashmina (material)
- Vicuña
- Shawl
- Antelope
- Nathu La
- Ladakh