- Source: Singapore Expo
Singapore EXPO (Tionghoa: 新加坡博览中心) adalah tempat konvensi dan pameran terbesar di Singapura dengan ukuran 100,000 meter persegi. Dibangun dan diurus oleh PSA International, dan dibiayai oleh Kementerian Perdagangan dan Industri, bangunan senilai S$220 juta tersebut (tidak termasuk biaya perluasan 40,000 m²) dibangun di timur Singapura di kota Tampines. Saat ini diurus oleh Temasek Holdings, Singex Venues Private Limited, bangunan milik pemerintah tersebut dirancang oleh Cox Richardson Rayner.
Tempat tersebut secara resmi dibuka pada 4 Maret 1999. Selain itu, tempat tersebut dilayani oleh Stasiun MRT Expo dan Jalur Cabang Bandar Udara Changi dari Jalur Timur-Barat.
Catatan dan referensi
Pranala luar
Laman Utama Singapore Expo
Kata Kunci Pencarian:
- Singapore Expo
- Stasiun MRT Expo
- MRT Singapura
- Anime Festival Asia
- City Harvest Church
- Laskar Pelangi (drama musikal)
- Stasiun MRT Bandar Udara Changi
- Delon Thamrin
- Pesta Olahraga Asia Tenggara 2015
- Anugerah Planet Muzik 2011
- Singapore Expo
- Expo
- Expo MRT station
- Expo 2025
- High-tech architecture
- Mass Rapid Transit (Singapore)
- Downtown MRT line
- 2014 League of Legends World Championship
- Anime Festival Asia
- Expo 2005