- Source: Sulawesi Super Cup I
Sulawesi Super Cup I, atau juga dikenal sebagai Turnamen Sepak Bola Piala Sulawesi adalah edisi perdana dari Sulawesi Super Cup, sebuah turnamen sepak bola pramusim yang digelar di Pulau Sulawesi, tepatnya di Stadion Lakidende Kota Kendari, Sulawesi Tenggara dari tanggal 18–25 Februari 2005. Sesuai dengan namanya, turnamen ini didominasi tim asal Sulawesi. Turnamen edisi ini diikuti oleh delapan klub yang terbagi ke dalam dua grup. PSS Sleman menjadi juara Sulawesi Super Cup edisi pertama ini. Di final PSS Sleman mengalahkan Persim Maros dengan skor mencolok 4–1.
Klub peserta
Awalnya turnamen ini akan diikuti oleh 10 klub seperti yang diungkapkan oleh Habil Marati selaku ketua panitia pelaksana turnamen antara lain:
Arema Malang
Deltras Sidoarjo
Persibom Bolaang Mongondow
Persigo Gorontalo
Persija Jakarta
Persim Maros
Persipura Jayapura
Persita Tangerang
PS Mustika Mahkota Utama Kendari
PSM Makassar
Perubahan kontestan turnamen terjadi begitu dinamis hingga yang memenuhi undangan sebagai berikut:
Deltras Sidoarjo
Persigo Gorontalo
Persim Maros
Persmin Minahasa
PKT Bontang
PS Mustika Mahkota Utama Kendari
PS Sowite Muna
PSS Sleman
Skuad
Deltras Sidoarjo
Michael Adolfo Souza
Persim Maros
Hendrik Montolalu (pelatih)
Agussalim
Anton Samba
Deny Tarkas
Didik Hartono
Louis Olivera
Rivai Arsyad
Zulkarnain
Persmin Minahasa
Joko Malis (pelatih)
Sunday Seah
PSS Sleman
Daniel Roekito (pelatih)
Abdul Musafril
Anderson Da Silva
Denilson
Joice Sorongan
M. Eksan
Nugroho
Sapulesy
Tempat penyelenggaraan
Pertandingan digelar di Stadion Lakidende Kota Kendari, Sulawesi Tenggara.
Pertandingan
= Babak penyisihan grup
=Pool A
Pool B
= Babak final
=Hadiah dan penghargaan
Juara 1 (PSS Sleman) : Piala bergilir, piala tetap, dan uang pembinaan Rp100 juta
Juara 2 (Persim Maros) : Uang pembinaan Rp75 juta
Juara 3 (Persmin Minahasa) : Uang pembinaan Rp25 juta
Juara 4 (Deltras Sidoarjo) : Uang pembinaan Rp25 juta
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Sulawesi Super Cup I
- Persim Maros
- Hasil pertandingan Persim Maros
- Persiban Bantaeng
- QDR F.C.
- Daftar acara ANTV
- Bank Sulselbar F.C.
- Persibone Bone
- Indomie
- Liliyana Natsir
- PSM Makassar
- Witan Sulaeman
- Ferry Rotinsulu
- Asnawi Mangkualam
- Sama-Bajau
- List of tennis families
- Sepak takraw
- 2020s
- Austronesian peoples
- Indonesian Basketball League