- Source: Sungai Adige
Adige (pelafalan dalam bahasa Italia: [ˈaːdidʒe]; bahasa Jerman: Etsch [ɛtʃ]; bahasa Venesia: Àdexe; bahasa Romansh: ; Ladin: Adesc; bahasa Latin: Athesis; bahasa Yunani Kuno: Ἄθεσις) adalah sebuah sungai yang bersumber dari provinsi Alpen Tyrol Selatan dekat perbatasan Italia dengan Austria dan Swiss. Memiliki panjang 410 kilometer (250 mi), sungai tersebut merupakan sungai terpanjang kedua di Italia, setelah sungai Po yang memiliki panjang 652 kilometer (405 mi).
Pranjala luar
Encyclopædia Britannica
Kata Kunci Pencarian:
- Sungai Adige
- Via Postumia
- Laut Adriatik
- Sungai Eisack
- Teluk Venesia
- Adria (kota)
- Banjir
- Verona
- Italia
- Via Claudia Augusta
- List of enclaves and exclaves
- List of etymologies of administrative divisions
- 2016 local electoral calendar