- Source: Sungai Arthur, Tasmania
Sungai Arthur adalah nama untuk sungai dan kota kecil di wilayah utara Pantai Barat, Tasmania, Australia. Pada sensus tahun 2006, sungai Arthur dan daerah sekitarnya memiliki populasi sebesar 121.
Di sebelah selatan kota ini terdapat kota Marrawah. Sungai Arthur dinamai dari George Arthur, Gubernur Van Diemen's Land (1825-1836). Daerah ini diekspolitasi untuk kayu dan perikanan, tetapi kini menjadi pusat pariwisata.
Catatan kaki
Daftar pustaka
Sharples, C. E. (1997) Karst geomorphology and values of the tarkine: limestone, dolomite and magnesite karst systems of the Arthur-Pieman Region of Tasmania: a report to the Australian Heritage Commission and the Tasmanian Conservation Trust Inc. Canberra: Australian Heritage Commission.
Kata Kunci Pencarian:
- Sungai Arthur, Tasmania
- Harimau tasmania
- Australia
- Taman Nasional Southwest
- Djong (kapal)
- Serangan bom atom Hiroshima dan Nagasaki
- Keuskupan Gippsland
- Melbourne
- Lapangan Kriket Melbourne
- Hannah Yeoh
- List of prisons
- Dry port
- Radzi Jidin
- List of etymologies of administrative divisions
- Universiti Malaya
- List of governors of Penang
- List of enclaves and exclaves
- Borneo campaign
- June 1919