- Source: Tachov
Tachov (dilafalkan /ˈtaxof/; bahasa Jerman: Tachau) adalah sebuah kota dan kotamadya di Daerah Plzeň, Republik Ceko. Kota ini terletak dekat Sungai Mže. Meskipun memiliki pertambangan uranium, daerah kota ini masih tetap tertinggal dibandingkan bagian lain di Ceko.
Sejarah
Daerah ini telah dihuni manusia dari sekitar tahun 8000-6000 SM. Kota ini pertama kali disebutkan dalam dokumen tertulis pada tahun 1115. Kota ini telah dikepung, ditaklukkan, dan dihancurkan berkali-kali, selama Peperangan Hussit dan Perang Tiga Puluh Tahun. Pada tahun 1945, penduduk Jerman di Tachov diusir, dan Uni Soviet menduduki kota ini untuk sementara waktu.
Lihat pula
Sejarah Ceko
Daftar penguasa Bohemia
Pranala luar
Situs resmi
49°47′49″N 12°38′5″E
Kata Kunci Pencarian:
- Tachov
- Petr Pavel
- Region Plzeň
- Pertempuran Bukit Vítkov
- Tachov
- Kladruby (Tachov District)
- Battle of Tachov
- Plzeň Region
- Tachov District
- Windisch-Graetz
- List of German names for places in the Czech Republic
- Kosov
- Planá (Tachov District)
- Wagon fort