- Source: Taser
Taser adalah salah satu jenis senjata kejut listrik yang biasanya digunakan untuk membuat seseorang tidak mampu bergerak/melumpuhkan secara sementara agar dapat didekati dan ditangani tanpa adanya perlawanan dengan cara yang aman.
Dijual oleh Axon Enterprise—sebelumnya bernama TASER International—perangkat ini menembakkan dua panahan kecil berkait yang berfungsi untuk menusuk kulit dan tetap menancap pada target dengan kecepatan 55 m/s. Jangkauan perangkat ini bervariasi, mulai dari 4,5 m untuk taser warga sipil, sampai 10,5 m untuk taser badan penegak hukum. Kedua panahan tersebut tersambung dengan unit utama melalui kabel tembaga tipis yang mengantarkan arus listrik termodulasi dan dibuat agar mengganggu fungsi kerja otot, menyebabkan neuromuscular incapacitation (NMI).
Referensi
Pranala luar
TASERs in medicine: an irreverent call for proposals. Canadian Medical Association Journal oleh Matthew B. Stanbrook, MD PhD, 2008
Peraturan TASER CEW menurut negara bagian di Amerika Serikat oleh Ryan R. Karpilo, 2012
The Use of Conducted Energy Devices (TASERs). TELEMASP Bulletin, Texas Law Enforcement Management and Administrative Statistics Program.
When TASERs Fail (siniar). Transkripsi (11 Mei 2019). Reveal dan Public Radio Exchange.
Kata Kunci Pencarian:
- Taser
- Axon Enterprise
- Kamen Rider Gavv
- Daftar alutsista Kepolisian Republik Indonesia
- Senjata kejut listrik
- Despicable Me 2
- Marvin the Martian
- Pretty Guardian Sailor Moon
- Mieruko-chan: The Girl That Sees
- Daftar perusahaan Amerika Serikat
- Taser
- Taser (disambiguation)
- Tool-assisted speedrun
- Electroshock weapon
- Axon Enterprise
- Taser safety issues
- TASER X2 Defender
- Killing of Robert Dziekański
- Killing of Daunte Wright
- Ladder match