- Source: The Battle of Algiers
The Battle of Algiers (bahasa Italia: La battaglia di Algeri; bahasa Arab: معركة الجزائر; bahasa Prancis: La Bataille d'Alger) adalah sebuah film perang 1966 yang berdasarkan pada peristiwa-peristiwa saat Perang Aljazair (1954–62) melawan pemerintah Prancis di Afrika Utara, di mana peristiwa paling terkenalnya adalah Pertempuran Algiers. Sebagai sebuah produksi Italia-Aljazair, film tersebut disutradarai oleh Gillo Pontecorvo. Film tersebut sering dikaitkan dengan sinema neorealisme Italia.
Karena bersubyek sosio-politik yang kontroversial, film tersebut tidak ditayangkan selama lima tahun di Prancis, sampai kemudian film tersebut dirilis pada 1971.
Subyek
The Battle of Algiers menampilkan kembali peristiwa-peristiwa yang terjadi di ibu kota Aljazair Prancis antara November 1954 dan Desember 1957, saat Perang Kemerdekaan Aljazair. Kisahnya dimulai dengan organisasi pergerakan bawah tanah di Casbah.
Bacaan tambahan
Aussaresses, General Paul. The Battle of the Casbah: Terrorism and Counter-Terrorism in Algeria, 1955-1957 (New York, Enigma Books, 2010). ISBN 978-1-929631-30-8.
Lihat pula
Fang of the Sun Dougram
Dallos
Referensi
Pranala luar
The Battle of Algiers di IMDb (dalam bahasa Inggris)
The Battle of Algiers di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
(Inggris) The Battle of Algiers di Metacritic
The Battle of Algiers di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
Official website at Rialto Pictures
Criterion Collection essay by Peter Matthews Diarsipkan 2008-06-29 di Wayback Machine.
"Gillo Pontecorvo". answer.com. Diakses tanggal December 8, 2011.
Kata Kunci Pencarian:
- The Battle of Algiers
- Pied-Noir
- Gillo Pontecorvo
- Perang Kemerdekaan Aljazair
- Cinéma vérité
- Academy Award untuk Film Internasional Terbaik
- Roger Ebert
- Bert Roach
- Harry Carter (pemeran)
- Kesultanan Utsmaniyah
- The Battle of Algiers
- Battle of Algiers (1956–1957)
- Battle of Algiers
- Algiers
- Larbi Ben M'hidi
- Algerian War
- Casbah of Algiers
- Brahim Hadjadj
- Gillo Pontecorvo
- Algiers (disambiguation)