- Source: The Cock-Eyed World
The Cock-Eyed World adalah sebuah film komedi musikal Pre-Code Amerika Serikat tahun 1929. Sebagai salah satu "film bersuara" terawal, film tersebut adalah sekuel dari What Price Glory? (1926). Film tersebut disutradarai dan ditulis oleh Raoul Walsh dan berdasarkan pada cerita Flagg dan Quirt karya Maxwell Anderson, Tom Barry, Wilson Mizner dan Laurence Stallings. Fox Film Corporation merilis film tersebut di Roxy, New York pada 3 Agustus 1929.
Film tersebut menampilkan Victor McLaglen dan Edmund Lowe, yang mempersembahkan kembali peran asli mereka, serta Lili Damita. Film tersebut juga dirilis dalam versi bisu pada 5 Oktober 1929.
Referensi
Pranala luar
(Inggris) The Cock-Eyed World di TCM Movie Database
The Cock-Eyed World di IMDb (dalam bahasa Inggris)
The Cock-Eyed World di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
Kata Kunci Pencarian:
- The Cock-Eyed World
- Jean Laverty
- Raoul Walsh
- Warren Hymer
- The Naked and the Dead (film)
- St. Louis Blues (film 1939)
- Film di tahun 1929
- The Yellow Ticket
- Victor McLaglen
- Daftar lagu rock instrumental
- The Cock-Eyed World
- Lili Damita
- Lupita Tovar
- Victor McLaglen
- Military–entertainment complex
- Hot Pepper (1933 film)
- 2025 in public domain
- Wilson Mizner
- Stuart Erwin
- The Razor's Edge (1946 film)