Hasil Pencarian:
Artikel: The Good Wife (seri televisi Korea Selatan)
Baca di Wikipedia
The
Good Wife (Hangul: 굿 와이프; RR: Gut Waipeu) adalah serial
televisi Korea Selatan tahun 2016 yang dibintangi oleh Jeon Do-yeon, Yoo Ji-tae dan Yoon Kye-sang. Serial ini merupakan drama
Korea yang didaur ulang dari serial
televisi Amerika Serikat yang berjudul sama yang disiarkan di CBS dari tahun 2009 hingga tahun 2016. Serial
televisi ini menggantikan Dear My Friends dan disiarkan di saluran kabel tvN pada hari Jumat dan Sabtu pada pukul 20:30 (WSK) untuk 16 episode dari 8 Juli 2016.
Referensi
Pranala luar
Situs web resmi
(Inggris) The
Good Wife di HanCinema
The
Good Wife di IMDb (dalam bahasa Inggris)
The
Good Wife at Daum(
Korea)
The
Good Wife at Naver Movies (
Korea)
the good wife