- Source: Tim nasional sepak bola Kuwait
Tim nasional sepak bola Kuwait adalah tim nasional dari Kuwait dan dikontrol oleh Asosiasi Sepak Bola Kuwait. Mereka telah berhasil lolos ke turnamen final Piala Dunia FIFA, pada 1982, di mana mereka menahan seri Cekoslowakia dan kalah dari Inggris dan Prancis
Mereka lebih sukses dalam karier mereka di Piala Asia AFC. Mereka mencapai final pada 1976 dan berhasil membawa pulang piala kemenangan di kandang pada 1980.
Kuwait yang lolos ke Piala Dunia FIFA 1982, telah menang atas Thailand, Malaysia, dan Korea Selatan pada babak pertama kualifikasi, dan menang tandang atas Selandia Baru dan Arab Saudi, kalah tandang dari Republik Rakyat Tiongkok, menang kandang atas Republik Rakyat Tiongkok dan Arab Saudi dan seri kandang dengan Selandia Baru.
Rekor Piala Dunia FIFA
Piala Dunia FIFA
1930 hingga 1970: Tidak ikut
1974 dan 1978: Tidak terkualifikasi
1982: Babak Pertama
1986 hingga 2006: Tidak terkualifikasi
2010 hingga 2022: Tidak lolos
2026: Akan ditentukan
2030: Akan ditentukan
2034: Akan ditentukan
Rekor Piala Asia AFC
Piala Asia AFC
1956 hingga 1968: Tidak ikut
1972: Babak Pertama
1980: Juara
1984: Posisi Ke-tiga
1988: Babak Pertama
1992: Tidak terkualifikasi
1996: Posisi Ke-empat
2000: Perempat final
2004: Babak Pertama
2007: Tidak lolos
2011: Babak Pertama
2015: Babak Pertama
2019: Tidak lolos
2023: Tidak lolos
2027: Lolos
Rekod Piala Asia Barat WAFF
Piala Asia Barat WAFF
Pelatih – Pelatih
Ali Othman (1955)
Ahmed Abu Taha (1957)
Edmund Majewski (1958)
Ljubiša Broćić (1962)
Mohammed Abdu Saleh Al Wahsh (1964)
Dimitri Tadic (1966-1969)
Taha Al Touki (1970)
Ljubiša Broćić (1971-1973)
Hassen Nasser (1973) (pemangku)
Ljubiša Broćić (1973-1975)
Mário Zagallo (1976-1978)
Saleh Zakereya (1978) (pemangku)
Carlos Alberto Parreira (1978-1983)
Antônio Lopes (1983-1985)
Malcolm Allison (1985-1986)
Saleh Zakereya (1986) (pemangku)
György Mezey (1986-1987)
Antônio Vieira (1987-1988)
George Armstrong (1988)
Miguel Pereira (1989)
Otacílio (1989-1990)
Luiz Felipe Scolari (1990)
Mohammed Karem (1990) (pemangku)
Valmir Louruz (1990-1992)
Paulo Luiz Campos (1992-1993)
Valmir Louruz (1990-1992)
Gildo Rodriguez (1993)
Jawad Maqseed (1993)
Valeri Lobanovsky (1993-1996)
Milan Máčala (1996-1999)
Dušan Uhrin (1999-2001)
Berti Vogts (2001-2002)
Radojko Avramović (2002-2003)
Paulo César Carpegiani (2003-2004)
Mohammed Ibrahem (2004) (pemangku)
Slobodan Pavkovic (2005)
Mohammed Ibrahem (2005) (pemangku)
Mihai Stoichiţă (2005-2006)
Saleh Zakereya (2006-2007)
Radion Gacanin (2007-2008)
Mohamed Ibrahim (2008-2009)
Goran Tufegdžić (2009-2013)
Jorvan Vieira (2013-2014)
Nabil Maâloul (2014-)
Pemain Terkenal
Skuat saat ini
Referensi
Pranala luar
Situs Resmi Penggemar Diarsipkan 2019-12-27 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Tim nasional sepak bola Indonesia
- Tim nasional sepak bola U-23 Indonesia
- Tim nasional sepak bola U-20 Indonesia
- Tim nasional sepak bola Bahrain
- Tim nasional sepak bola U-17 Indonesia
- Tim nasional sepak bola Thailand
- Tim nasional sepak bola Ceko
- Tim nasional futsal Indonesia
- Tim nasional sepak bola Kuwait
- Tim nasional sepak bola Qatar
- Indonesia national football team
- Indonesia national under-23 football team
- History of the Indonesia national football team