- Source: Tim Piala Davis Indonesia
Tim Piala Davis Indonesia adalah tim yang mewakili Indonesia di turnamen tenis beregu Piala Davis dan dibawahi oleh Persatuan Lawn Tenis Indonesia (PELTI).
Sekarang, Indonesia berkompetisi di babak Grup Dunia II pada Piala Davis 2022. Prestasi terbaiknya hanya mencapai babak pertama Grup Dunia pada tahun 1983 dan 1989.
Pemain
= Skuat saat ini
=Diperbarui saat pertandingan Indonesia vs. Venezuela pada Play-off Grup Dunia II Piala Davis 2022 tanggal 4-5 Maret 2022
= Pemain yang pernah dipanggil
=Pemain berikut ini pernah memperkuat Tim Piala Davis Indonesia selama 3 tahun terakhir. Tulisan (dalam kurung) mewakili pemain pada kompetisi.
David Agung Susanto (Grup Dunia II Piala Davis 2020)
Justin Barki (Grup Dunia II Piala Davis 2020)
Gunawan Trismuwantara (Grup Dunia II Piala Davis 2020)
Ari Fahresi (Grup II Zona Asia/Oseania Piala Davis 2019)
Sejarah
Indonesia pertama kali berkompetisi di Piala Davis pada tahun 1961. Joseph Valentinus Sie, Liep Tjiauw Tan, Itjas Sumarno, dan Sutarjo Sugiarto mewakili Indonesia pada keikutsertaannya di Piala Davis pada tahun tersebut.
Lihat pula
Piala Davis
Tim Piala Billie Jean King Indonesia
Referensi
Pranala luar
Team page di situs resmi Piala Davis
Kata Kunci Pencarian:
- Tim Piala Davis Indonesia
- Piala Davis
- Grup II Zona Asia/Oseania Piala Davis 2018
- Elbert Sie
- Benny Wijaya
- Suwandi (tenis)
- Piala Davis 2011
- Lionel Messi
- Persatuan Lawn Tenis Indonesia
- Susi Susanti
- Deaths in May 2023
- List of FIFA World Cup songs and anthems
- Index of Singapore-related articles
- 2021 in sports