- Source: Universitas Republik San Marino
Universitas Republik San Marino (bahasa Italia: Università degli Studi della Repubblica di San Marino) adalah universitas nasional yang terletak di San Marino. Universitas Republik San Marino berdiri pada tahun 1985 dan menjadi satu-satunya perguruan tinggi di San Marino sejak Akademi Ilmu Pengetahuan Internasional San Marino berhenti beroperasi pada akhir tahun 2020.
Departemen dan program studi
Universitas Republik San Marino terdiri atas tiga departemen, yang dahulunya terdapat enam departemen, dengan beberapa program studi yang tersedia untuk semua jenjang studi:
= Departemen Ekonomi, Sains, dan Hukum
=Sarjana
Desain
Manajemen Rekayasa
Konstruksi dan Pengelolaan Lahan
Teknik Sipil / Rekayasa Gempa dan Kelestarian Lingkungan
Diploma Pascasarjana
Ilmu Nutraceuticals dan Ilmu Pendidikan Pangan (Tingkat I)
Strategi dan Perencanaan Acara dan Sarana Olahraga (Tingkat I)
Kriminologi dan Psikiatri Forensik (Tingkat I)
Ilmu Kedokteran Geriatri (Tingkat II)
Ilmu Pengobatan Perioperatif untuk Orang Tua (Tingkat II)
Magister
Teknik Sipil / Rekayasa Gempa dan Kelestarian Lingkungan
Desain
Manajemen Rekayasa
Vokasi
Desain Komunitas
Spesialisasi
Desain Komunitas
= Departemen Ilmu Humanistik
=Sarjana
Ilmu Komunikasi dan Media Digital
Diploma Pascasarjana
Ilmu Komunikasi, Manajemen, dan Media Baru (Tingkat I)
Ilmu Metode Didaktik dan Psikopedagogi untuk Gangguan Belajar Tertentu (Tingkat I)
Teknik untuk Reedukasi Gangguan Belajar Tertentu (Tingkat I)
Evaluasi Neuropsikologis dan Pengobatan Gangguan Belajar Tertentu (Tingkat II)
Vokasi
Teknisi Pembelajaran untuk Gangguan Belajar Tertentu dan Pendidikan Kebutuhan Khusus
Kualifikasi Mengajar di Sekolah-Sekolah di San Marino
Spesialisasi
Spesialisasi Dukungan dan Inklusi Didaktik
Metode Didaktik dan Psikopedagogi untuk Gangguan Belajar Tertentu
= Departemen Ilmu Sejarah dan Ilmu Budaya dan Sejarah San Marino
=Diploma Pascasarjana
Studi Keamanan Internasional (Tingkat II)
Praktik Manajerial dalam Administrasi Publik (Tingkat II)
Doktor
Ilmu Sejarah
Spesialisasi
Spesialisasi Profesi Hukum dan Ekonomi di San Marino
Lihat pula
Akademi Ilmu Pengetahuan Internasional San Marino
Pranala luar
Situs web resmi dalam bahasa Italia
Situs web resmi dalam bahasa Inggris Diarsipkan 2021-10-20 di Wayback Machine.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- San Marino
- Universitas Republik San Marino
- Giacomo Simoncini
- Gian Carlo Venturini
- Francesco Mussoni
- Prancis
- Jerman
- Italia
- Slowakia
- Belarus
- 2 euro commemorative coins
- L-Innu Malti
- Republic of Venice
- Foreign relations of Indonesia
- Religion in Indonesia
- Albanian piracy