- Source: Upaya Pemerintah dalam Pencegahan dan Penanganan Krisis
Upaya Pemerintah dalam Pencegahan dan Penanganan Krisis adalah sebuah buku putih yang dibuat oleh Tim Asistensi Sosialisasi Kebijakan Pencegahan dan Penanganan Krisis Sistem Keuangan yang berjumlah sebanyak 10 bab dan 74 lembar halaman dengan kulit muka halaman berwarna dasar putih itu dihiasi dengan berbagai kutipan judul koran soal perlunya upaya cepat dan tepat pemerintah menghadapi krisis seperti kekhawatiran akan ancaman krisis keuangan global yang bisa menimpa Indonesia berusaha memaparkan secara lengkap proses pengambilan keputusan pemberian dana talangan kepada Bank Century yang dilakukan Komite Stabilitas Sektor Keuangan (KSSK).
Referensi
Pranala luar
Karya yang berkaitan dengan Upaya Pemerintah dalam Pencegahan dan Penanganan Krisis di Wikisource
Kata Kunci Pencarian:
- Upaya Pemerintah dalam Pencegahan dan Penanganan Krisis
- Krisis finansial Asia 1997
- Buku putih
- Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia
- Revolusi Prancis
- Krisis Timor Timur 1999
- Pertempuran Marawi
- Borobudur
- Malaysia
- Krisis Korsika