- Source: Wahyu NH. Al Aly
Wahyu Nur Hidayat Aly atau lebih sering disapa Wahyu NH Aly dan Gus Wahyu (lahir 28 Juni 1984) merupakan tokoh agama yang dikenal pemikirannya dalam membumikan ushul fiqh. Ia saat ini merupakan ketua Muallaf Center Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), (2017 - 2022), sekaligus ketua Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumberdaya Manusia Nahdlatul Ulama (Lakpesdam NU) Kebumen (2019 - 2022). Ia juga sebagai pengasuh Pesantren Syadziliyah. Sebelumnya ia sebagai ketua Komunitas Kiai Muda di Indonesia, sekaligus sebelumnya sebagai pengasuh komunitas kajian politik dan budaya Lawang Ngajeng yang berpusat di Yogyakarta. Pemikiran-pemikirannya sering menjadi rujukan kalangan politisi dan tokoh agama.
Karya
Gus Wahyu, sapaan akrabnya, dikenal pemikirannya yang humanis, menjembatani kalangan liberal dengan kalangan fundamentalis. Ia juga produktif dalam menorehkan pemikirannya melalui tulisan baik di media massa maupun dalam bentuk karya buku dari sastra, eseis, ilmiah. Selain itu, ia dikenal aktif dalam menerjemahkan karya-karya buku berbahasa Arab ke bahasa Indonesia. Sebagian karyanya telah menjadi penelitian oleh kalangan akademisi seperti skripsi dan tesis. Beberapa karya buku yang sudah ia hasilkan antara lain:
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Wahyu NH. Al Aly
- Daftar tokoh agama Indonesia
- Daftar sastrawan Indonesia
- Daftar tokoh Jawa Tengah
- Daftar tokoh Jawa
- Dukungan dalam pemilihan umum Presiden Indonesia 2024